Jurus Jitu Mendatangkan Ribuan Visitor Dalam Sehari


Pengunjung atau visitor merupakan salah satu faktor yang dapat menunjang keterlihatan blog kita. Selain itu, keuntungan dari mendapatkan banyak pengunjung juga sangat di perlukan untuk blogger's yang ingin memonetisasi blognya. Semakin banyak pengunjung akan semakin besar juga peluang kita untuk mendapatkan penghasilan yang besar. Pada artikel kali ini saya akan berbagi sedikit tips untuk menarik visitor di blog kita.

1. Trafic Exchange
    Cara kerja Traffic Excange ini adalah Anda dan anggota dalam situs ini saling mengunjungi satu sama lain secara otomatis dan autosurf, jadi Anda tidak perlu melakukan klik berkali-kali. Waktu dalam traffic Excange disini sangat menentukan. Trafik blog anda akan semakin banyak jika Anda semakin lama (waktu) melihat-lihat blog lain. Langsung saja ikuti langkah-langkahnya:
  • Kunjungi website ini https://hitleap.com/
  • Silahkan lakukan registrasi menggunakan email sobat
  • Jika selesai silahkan masukkan blog sobat dengan cara klik My Website lalu klik Submit Website into the trafic exchange
  • Pada bagian web address masukkan url blog sobat lalu klik submit for review
  • Tunggu sampai bloh agan di aprove
  • Jika sudah di aprove maka blog akan muncul di bagian My Website
 Setelah melakukan langkah-langkah diatas saatnya untuk mendatangkan visitor dengan cara klik trafic exchange lalu klik start trafic change.
NB : jangan terlalu sering melakukan trik ini karena sepertinya google kurang menyukainya. Lakukan hanya 2 kali dalam seminggu.

2. Buat Postingan Secara Berkala

    Salah satu cara adalah dengan melakukan postingan secara berkala atau teratur misalnya 1 hari kita membuat satu artikel atau 2 hari, dua artikel. Namun perlu kita ketahui juga, dalam pembuatan artikel, jangan terburu-buru lakukaanlah sebaik mungkin dan buat artikel yang betul-betul di inginkan oleh si pengunjung. Dengan melakukan cara ini Google akan memperhatikan blog kita karena termasuk blog yang update.

3. Blogwalking

    Kegiatan Blogwalking ini, dapat dilakukan menggunakan sarana media sosial misalnya facebook. Cara kerjanya, juga terbilang unik kerena di suebuah forum misalnya Goup Facebook, berkumpul beberapa blogger's yang saling berkunjung dan meninggalkan komentar yang relevan di masing-masing blogger's yang mengikuti kegiatan blogwalking.

4. Memanfaatkan Social Media 

    Dengan memanfaatkan social media misalnya facebook, twiter, google + dll, kita juga bisa mendapatkan visitor dengan cara melakukan share artikel agan ke akun-akun media socialnya masing-masing. Atau agan juga bisa membuat halaman fanspage facebook.

15 Responses to "Jurus Jitu Mendatangkan Ribuan Visitor Dalam Sehari"

  1. ane cuma nerapin blog walking doang gan

    ReplyDelete
  2. wah keren nih visit swdinside.blogspot.com

    ReplyDelete
  3. gan yang pertama pake traffic exchange pastinya ada kerugiannya bagi blog kita di ga di jelasin ya

    ReplyDelete
  4. maen bw doang gan :3

    ReplyDelete
  5. hmm kalo pake heatlep itu akan di anggap bot atau tidak yah,,bakal masuk sandbox ngga kira2 klo pake itu
    thanks-

    ReplyDelete
  6. Sebaiknya cara no 1 jangan dilakukan gan..
    Memang sepertinya keren tapi kita tidak bisa mengetahui perkembangan blog kita sendiri. Taunya cuman pengunjung banyak , tapi gatau itu real visitor apa cuma bot.

    ReplyDelete
  7. Kalau pakai hitleap tidak sembarangan

    ReplyDelete
  8. waaah boleh juga nih gan tipsnya, tapi ane tanya nih apa aman ya pake trafik exchange kalo buat blog yang ada GAnya?

    ReplyDelete
  9. waaah mantep gan tips meningkatkan ribuan visitornya izin ane praktekin gan

    ReplyDelete